PLAT PIN TERMINAL DBV

INSULATED PLAT PIN TERMINAL / SKUN DBV

Merk : DV
Type : DBV1.25-10 / DBV2-10 / DBV5.5-14
Ukuran Kabel :
– DBV1.25-10 : 0,5mm – 1,5mm
– DBV2-10 : 1,5mm – 2,5mm
– DBV5.5-14 : 4mm – 6mm
Warna Isolator :
– DBV1.25-10 : Merah
– DBV2-10 : Biru
– DBV5.5-13 : Kuning
Packing : 100Pcs / Bag

Deskripsi

Cable Lug / Skun / Sepatu Kabel berfungsi untuk menghubungkan kabel ke komponen listrik seperti breaker, kapasitor, dll. Penggunaan Cable Lug / Skun / Sepatu Kabel memudahkan pemasangan kabel ke terminal komponen dan membuat instalasi lebih rapi.

Skun DV terbuat dari tembaga dengan kemurnian 99,95%, dilapis dengan metode galvanized zinc sehingga lebih awet namun, tetap menghantarkan arus dengan baik. Skun DV tidak mudah pecah saat dicrimping.

Skun DV tersedia dalam berbagai pilihan model, ukuran dan isolator sesuai kebutuhan anda.

DV Electrical Product – Quality You Can Trust